Apa saja larangan bagi seorang ibu yang sedang hamil 7 bulan?
Makanan yang dilarang untuk ibu hamil 7 bulan
Makanan pedas dan berlemak. Makanan pedas dan berlemak mampu memperparah nyeri ulu hati saat hamil.
Makanan tinggi natrium. Makanan tinggi garam mampu memperparah tubuh bengkak saat hamil.
Kafein dan minuman bersoda.
4. Alkohol.
Junk food.
6. Ikan tertentu.
7. Daging mentah.
via