Camilan apa yang baik untuk ibu hamil?
16 Cemilan Sehat Ibu Hamil
Smoothies Buah dan Sayuran. Cemilan pertama yang memberikan efek kenyang dan berbagai nutrisi menyehatkan bumil adalah smoothies buah atau sayuran, bisa jadi campuran keduanya.
2. Yogurt.
3. Overnight Oats.
4. Salad Buah.
Bubur Kacang Hijau.
6. Granola.
7. Susu Ibu Hamil.
8. Cokelat.
via
Buah apa yang bagus untuk perkembangan janin?
Jenis Buah yang Baik untuk Perkembangan Otak Janin
Apel. Apel kaya akan serat dan asam folat.
2. Jeruk. Jeruk dan buah sitrus lain, seperti lemon, mengandung banyak vitamin C. Vitamin ini berguna untuk membangun daya tahan tubuh serta mendukung perkembangan tulang janin.
Pisang.
Kiwi.
Semangka.
6. Beri.
via